4/10 Lumayan
9 Desember 2015
Posisi TV yang aneh
Posisi TV di samping tempat tidur sangat tidak nyaman ketika menonton dengan pasangan dari atas ranjang. Jumlah porsi makanan yang tidak konsisten dari pesanan pertama dengan pesanan yang berikutnya (waktu itu saya pesan banana fitter. Pesananan pertama,jumlah pisang 5 buah dalam satu porsi. Sorenya pesan lagi,jumlah pisang menjadi 3 buah dalam satu porsi dengan ukuran 1 buah pisang sama dengan sebelumnya). Karyawan training yang tidak didampingi karyawan tetap (saat itu saya mau check out. Di FO hanya ada karyawan training yang belum bisa menggunakan mesin EDC sehingga saya yang tadinya mau bayar pake credit card,terpaksa harus menggunakan cash,untungnya masih ada sisa cash di dompet).
Evan
Ulasan tamu Hotels.com yang terverifikasi